Pada tanggal 28-30 Mei 2022, tim Unit Admisi STT Amanat Agung (Pdt. Lie Han Ing, M.Min., M.Th., GI. Dany Christopher, S.Psi., Ph.D., dan GI. Yenny, M.Div.), mengadakan kunjungan ke beberapa gereja sahabat di Bali.
Beberapa gereja yang dikunjungi adalah:
- Gereja Kristen Protestan Bali (GKPB) jemaat Galang Ning Hyang Abianbase
- Gereja Kebangunan Kalam Allah Indonesia (GKKAI) jemaat Denpasar
- Gereja Kristen Abdiel (GKA) Zion, Denpasar
- Gereja Pemberita Injil (Gepembri) Denpasar
- Gereja Kristus Yesus (GKY) Kuta, Bali
Dalam kunjungan tersebut tim melayani pemberitaan Firman Tuhan serta memberi presentasi mengenai studi di STT Amanat Agung. Tim juga berkesempatan bertemu dengan:
- Ketua Sinode GKPB, Bishop I Nyoman Agustinus, M.Th.
- Gembala dan majelis jemaat gereja-gereja yang dikunjungi; serta
- Alumni STT Amanat Agung yang melayani di Bali.







Oleh rahmat Allah Tritunggal, pada Sabtu, 4 Oktober 2025, STT Amanat Agung telah menyelenggarakan Upacara Wisuda dan Perayaan Dies...
Program Sertifikat "Intermissio" Batch III telah dilaksanakan pada 15-26 September 2025.
Sebanyak 6 orang hamba Tuhan yang...
Salah satu hal yang penting dari sebuah seminari adalah memelihara hubungan yang berkelanjutan dengan para alumninya sebagaimana...
Puji Tuhan! Tepat pada hari ini (28 Agustus 2025) STT Amanat Agung genap berusia 28 tahun.
Bersyukur atas pimpinan Tuhan...
Pada 11-15 Agustus 2025, beberapa dosen STT Amanat Agung telah menghadiri The 2025 Asia Theological Association (ATA) Triennial...
Rangkaian Acara Pembukaan Semester Ganjil Tahun Akademik 2025/2026 telah diselenggarakan pada Jumat, 15 Agustus 2025, di Kapel...
Bersyukur pada Tuhan untuk pimpinan-Nya sehingga Retreat Dosen dan Mahasiswa STT Amanat Agung telah berjalan dengan baik dari 12-14...